Tuesday, February 21, 2017

Aku dan Kau bukan ROBOT


Hidup memang tidak selalu mudah, bahkan untuk seseorang seperti kamu yang memiliki kepribadian tangguh dan kuat. Akan selalu ada masa di mana kamu begitu lelah dan merasa tidak mampu untuk menghadapi berbagai masalah, terutama jika masalah tersebut datang secara bertubi-tubi. Kamu tidak akan mengalami fase yang sama di dalam hidup ini, sebab waktu dan kebutuhan lainnya akan membawamu kepada masa-masa dan juga kondisi yang berbeda, itulah hidup..
Untuk menjalani hidup yang seperti ini, sebesar apapun persiapan yang kamu miliki tidak akan pernah cukup, bahkan meski kamu telah menempa mental baja di dalam dirimu. Selalu ada waktu di mana kamu merasa lemah dan terpuruk, dan itu sesuatu hal yang sangat wajar, sebab kamu ini manusia, bukan?
Tidak perlu merasa berdosa atau sedemikian bersalah ketika harus menjadi sosok yang sedikit lemah, atau berbeda dari yang biasanya kamu tunjukkan. Semua orang juga pernah merasakan hal yang sama, bukan hanya kamu saja tentunya. Jangan memaksa untuk selalu berusaha untuk menjadi sosok yang sempurna di mata semua orang, sebab ini akan sangat melelahkan dan membuatmu muak dengan dirimu sendiri. Kamu tidak harus menjadi kuat setiap saat, di mana pada satu titik hal tersebut mungkin saja menjadi sebuah pekerjaan yang sangat sulit atau bahkan mustahil untuk dilakukan
Share:

Sahabat sejati

ketika kamu mendatangi sahabatmu di saat dia susah dan lenyap di saat dia bahagia, itu adalah hal yang jarang dilakukan malahan sebaliknya hanya ketika kawan senang saja kita dekat dengannya, karena sesungguhnya sebagian sipat manusia yang akan dia diingat di saat dia sedang susah itu adalah kawannya, ??
Share:

TETAP SEMANGAT

Hidup ini memang terkadang tidak bisa memilih. Kita tidak bisa menghindar dari bagian pahit dari kehidupan. Seuatu ketika seseorang harus kehilangan orang-orang yang sangat dicintainya. Karena itu semua adalah bagian dari kehidupan kita. Semuanya harus diterima dengan lapang dada sebagaimana ketika pertama kali menerima orang yang dicintai tersebut. Memang sudah menjadi takdir bahwa sesuatu itu ada dan tiada. Berawal dari tidak ada kemudian jadi ada dan terakhir nantinya akan kembali menjadai tiada. Itu adalah hal yang sudah pasti dan tidak ada yang bisa menawar atau menghindar.
Namun terkadang kita yang tidak bisa melihat dari sisi yang lain dari hilangnya orang tercinta. Kita biasanya hanya melihat dari sisi ‘kita’nya tanpa berusaha melihat dari sisi-sisi lainnya, sehingga ketika ada orang yang dicintai telah pergi, kita langsung mengukur dan menilainya berdasar sudut pandang kita. Maka ketika hal itu tidak sesuai dengan keinginan atau bertentangan dengan apa yang kita harapkan, tentu kita tidak akan begitu saja menerima apa yang telah terjadi itu. Kita sering kali menyalahkan orang lain atau sesuatu faktor lain atas kejadian yang tidak sesuai dengan keinginan kita, bahkan tidak jarang ada orang yang secara tidak tahu diri dan begitu sombongnya sampai-sampai berani menyalahkan tuhannya atas perginya orang yang dicintainya mungkin orang yang sedang merasakan kesedihan yang cukup mendalam sebaiknya berkaca kepada orang lain yang nasibnya jauh lebih sedih dan sakit dari pada apa yang telah menimpa kita.
Share:

Saturday, February 18, 2017

dicky


Share:

curhat

ika kita seneng curhat, mungkin ada baiknya lebih hati2, memang sih curhatan kita perlu ada yg mendengarkan tapi sebenarnya terkadang tidak memberi jalan keluar atau saran. Semua orang sebetulnya sudah mempunyai jalan keluarnya sebelum menceritakan masalahnya, tapi kita kan tetap senang kalau ada orang yg mendengarkan. Tapi ingat jangan sampai curhatan mu bikin kmu menyesal malah jadi bomerang buat ketentraman hati. karena kita telah menyesal curhat terhadap orang yg salah. Curhatan kalau sampe keorang yg salah bukan malah jadi rahasia tapi jadi menyebar kemana mana
Share:

bertahan di sisi kehidupan

Terkadang Mereka akan tertawa saat melihat kita terjatuh
Orang yang kita kenal dan beruntung pun sama sekali kadang tak peduli. kita manusia sebagai mahluk sosial harus menentukan jalan hidup nya sendiri tanpa bantuan.
Aku ingin bicara dengan bahasa yang kan mereka mengerti
kalau kita miskin yang perduli sedikit, tapi sebaliknya kalau kita kaya yang peduli banyak.kini mahluk sosial sudah bergeser dengan mahluk individual ?
Adakah harapan bahwa kita kan melihat fakta, kesedihan, perkelahian bahkan sampe kelaparan diri kita sendiri yg harus terus bertahan dan hadapi, kesedihan jarang di dengar orang sebaliknya
kalau meghamburkan banyak dipeluk orang.
Mereka kan tertawa saat melihat kita merangkak
Cobalah kendarai ombak, rasakan betapa hidup ini terombang ambing dan itu sudah hal biasa.
Saat mereka meyakinkanmu
Bahwa mereka orang istimewa, (kita belum dipilih).tapi yg jelas kita masih bisa bertahan hidup sampai detik ini.
Share:

kisah nyata sisi kehidupan tukang bangunan

KISAH NYATA.....
menghadiri rapat orangtua murid
pukul 7 malam, orang tua murid mulai masuk ke dalam ruangan kelas di sekolah. Berbagai orang tua terkesan penuh sopan santun, ada juga orang tua yang kelihatannya pamer, ada juga yang terkesan sangat berhati-hati. terlihatlah seorang pria paruh baya, masuk badannya kotor penuh dengan debu
Kehadirannya membuat perhatian orang tua murid lainnya. Dirinya mengenakan pakaian kerja yangluntur dan penuh bercak cat. Celananya pekat dengan debu, kelihatannya baru pulang dari kerja bangunan.
"Permisi, Bapak siapa?" Pria paruh baya itu mengatakan: "Saya ayahnya Aminudin" Guru itu terkesan kaget, tapi segera meminta pria itu menandatangani buku kehadiran. Ayah dari Aminudin dengan muka yang tertunduk mengatakan: "Maaf, Pak Guru, saya tidak bisa membaca dan menulis..." Para orang tua murid lainnya terdengar ada yang mulai menertawakan,,sang guru tersebut pun mengatakan: "Tidak apa-apa, saya yang akan membantu Bapak tanda tangan."
Kemudian guru tersebut mulai membahas, tujuan diadakannya rapat orang tua murid, agar setiap orang tua bisa saling share pengalaman mengenai bagaimana cara mendidik anak dan kesannya, Ada 2-3 orang tua murid memberikan pengalaman mereka dalam mendidik anak-anak mereka, yaitu bagaimana mereka mendidik anak mereka dengan ketat, agar mereka mau mengerjakan PR mereka, menolong anak-anak mereka mencarikan guru les tambahan, dll.
Pada saat guru tersebut meminta ayah dari Aminudin untuk berbicara, ia menawarkan, "Aminudin merupakan seorang murid teladan dengan kualitas terkeren di kelas. Pelajaran matematika paling baik, ia tidak pernah telat,bersikap baik terhadap kawan-kawannya..... Mari sama-sama kita dengarkan bagaimana ayah dari Aminudin mendidik anaknya."
orang tua murid lainnya tampak kaget. Bapak yang tidak terpelajar tetapi memiliki anak yang hebat. Ayah Aminudin dengan agak sedikit canggung mulai berbicara. Ia sedikit tertunduk, tidak begitu berani menatap mata para orang tua murid lainnya. Ini perkataannya:
Saya hanya suka mendampingi anak saya mengerjakan PR nya. Setiap kali sepulang kerja, tidak peduli seberapa capeknya saya, saya tentu bakal duduk di samping dirinya untuk mendampingi mengerjakan PR yang ada. suatu hari, anak saya bertanya terhadap saya, "Ayah, setiap hari mendampingi saya mengerjakan PR, apa Ayah mengerti apa yang saya kerjakan?" Saya mengatakan "Ayah tidak mengerti." Kemudian anak saya bertanya lagi: "Ayah, apabila Ayah tidak mengerti bagaimana Ayah tahu saya mengerjakannya dengan benar atau tidak?"
Saya menjawab: "Apabila mengerjakannya dengan cepat, maka Ayah tahu bahwa soal ini sangat mudah; apabila kamu nak menyalakan kipas angin, mengambil minum, maka Ayah tahu bahwa soal tersebut sulit."
Saya tidak sekolah, tidak bisa membaca dan menulis, saya tidak tahu bagaimana cara-cara luar biasa mendidik anak. Saya hanya suka bercakap-cakap dengan anak saya. Anak saya bahagia jongkok di samping saya pada saat saya bekerja. Saya tidak memberi uang jajan banyak terhadap anak, ia tidak bermain internet, juga tidak belanja macam-macam di market. Dirinya di rumah menolong saya mencuci pakaian.
Seusai berakhir berbicara, dirinya membungkuk untuk memberbagi hormat terhadap sang guru! Orang tua murid lainnya terpaku tidak bergeming, hati mereka sangat tersentuh oleh perkataannya. Ayah ini meskipun tidak memiliki pendidikan yang tinggi dan tidak dalam keadaan ekonomi yang cukup.
Share:

Thursday, February 16, 2017

Kelebihan UEFI Dibandingkan BIOS


UEFI sebagai pengganti teknologi BIOS. Era BIOS akan segera berakhir dan
 berganti teknologi terbaru UEFI. Teknologi ini bisa mereduksi waktu
start-up, sehingga komputer bisa menyalakan dalam hitungan detik.
Produsen teknologi BIOS kini membuat perangkat lunak start-up baru yang
dikenal dengan nama Unified Extensible Firmware Interface (UEFI).
Hasilnya generasi terbaru dari komputer rumahan ini akan mampu
menyalakan sistem komputer dalam hitungan detik.

Teknologi BIOS telah digunakan di komputer sejak 1979. Teknologi ini
tidak pernah didesain ulang dalam kurun waktu begitu lama sehingga
menjadi alasan mengapa komputer modern menghabiskan waktu begitu lama
untuk mulai aktif.
Di sisi lain, UEFI telah dikembangkan untuk memenuhi kebutuhan komputer
modern dan akan segera diterapkan di banyak komputer baru. Software ini
mampu ‘aktif’ dan ‘nonaktif’ dalam hitungan detik.
“Saat itu, perangkat lunak ini memungkinkan Anda hanya membutuhkan waktu
 25 sampai 30 detik sebelum melihat tampilan awal OS komputer Anda,”
kata kepala forum UEFI Mark Doran. “Ini memang tidak benar-benar instan,
 namun jauh lebih baik dari BIOS yang konvesional.”
Teknologi BIOS telah digunakan di beberapa evolusi komputer modern
seperti keyboard yang terkoneksi dengan USB atau flash drive.
Para ahli berharap UEFI akan mendapatkan pijakan yang signifikan dalam
pasar komputasi pada awal tahun depan. Banyak perusahaan elektronik yang
 bekerja keras untuk mengurangi waktu aktivasi mesin komputer mereka.
Ini adalah faktor yang sangat penting bagi perangkat seluler dan
komputer tablet yang akan datang. Sistem operasi Chrome milik Google
juga dikabarkan memiliki waktu ‘boot-up’ dalam hitungan detik.
From :http://terbaru2010.com
Share:

selembar kertas

Pekerjaan ku mungkin tidak sehebat kalian...manusia itu masih melihat status manusia dari kerjaannya. bukan dari bagaimana dia bisa jujur dengan bekerja apa saja. Ibaratnya mending korupsi dibanding maling ayam. korupsi digebugin ngga..maling ayam bonyok iya. Jangan heran jika kmu tidak memilki selembar kertas bertuliskan S1 Dsb. Kmu akan dipandang beda oleh orang. Mereka anggap yg tidak sekolah tinggi sulit mendapat pekerjaan bahkan bercitra buruk..padahal kesuksesan tidak tergantung pada selembar kertas..mari kita lihat
Steve jobs .... apple
Mark zuckerbrerg...... facebook
Bill gates ....... microsoft
Matt mullenweg ........wordpress
Jan koum ........whatsApp
David karp ....... bloging
Sahil lavingia ...... pinterest
Arash ferdowski co dropbox
Pete cashmore situs online mashable
Daniel ek co sebuah layanan streaming musik

Mereka semua tidak tamat sekolah tinggi
Tapi bukan berarti pendidikan tidak penting. Hanya setiap orang itu punya cara masing2 menuju cita2 nya.
Share:

gelas bersih

Apalah arti gelas bersih tanpa di isi air. Bagi orang yg haus tetap aja ia akan kehausan..berarti kita harus mengisi air itu tanpa membedakan yg meminumnya.
Hati bersih tanpa ilmu adalah gelas bersih tanpa isi. Tapi ilmu yg berada di hati yg kotor. Adalah air yg kita tuangkan kedalam gelas kotor . Keduanya tidak memberi mamfaat sedikitpun disaat kita kehausan.
Dalam arti kata ketika kita memberi itu lebih enak ke orang lain di banding kepada saudara sendiri.sekilas terlihat baik tapi berdampak buruk. Yg ada putus tali persaudaraan
Share:

Translate

Powered By Blogger

VIEW